
FILM OUT: Even If I Die, It's You.
— 10 April 2022 —481Please respect copyright.PENANA7OBQAf3an1
481Please respect copyright.PENANAjUllbHog09
481Please respect copyright.PENANAsCaFJjXSCw
[06.17] “ADIK IPAR!” kata sambutan pertama yang didengar oleh Arnon, sesaat dirinya tiba di kantor polisi tempat suaminya Osaka bertugas.481Please respect copyright.PENANAPhofwo4oup
481Please respect copyright.PENANAG5nJGlvTxm
481Please respect copyright.PENANAho6vWNAoHD
* * *481Please respect copyright.PENANATYuyioR3o2
481Please respect copyright.PENANA00nvG91gvN
481Please respect copyright.PENANA35FBB55CFK
Di sini setiap Divisi yang memiliki presentasi tinggi mendapatkan ruangan tersendiri, setiap ruang memiliki fasilitas seperti kamar mandi dan juga tempat untuk mengistirahatkan diri.481Please respect copyright.PENANAd6dQOu7hrS
481Please respect copyright.PENANAUZiCkf3jWI
481Please respect copyright.PENANACbGraIMZmA
Hampir semua anggota kepolisian yang ada di sini mengenal Arnon, karena dia sering sekali mengunjungi sang suami yang juga adalah Ketua Divisi Tindak Kriminal.481Please respect copyright.PENANAG3VvkivtWF
481Please respect copyright.PENANAGVL3ydgCc7
481Please respect copyright.PENANAv0WFtpr4hr
Divisi ini terdiri dari Osaka yang sudah satu setengah tahun menjabat sebagai ketua satuan, ada juga Draco teman baiknya yang juga adalah rekannya saat turun kelapangan. Percy yang bertugas sebagai peretas dan menyusun laporan. Terakhir ada Brian yang telah dinobatkan oleh anggota lain dan juga Osaka sebagai andalan.481Please respect copyright.PENANAqNU4OnZcXf
481Please respect copyright.PENANA99eDgxoILM
481Please respect copyright.PENANAOmY0BH6hNM
Bukan karena Brian adalah anggota yang paling tua di antara mereka semua, namun karena sikap bijaknya dalam menangani setiap kasus yang ada. Osaka memang adalah ketua yang boleh dibilang luar biasa, karena walau tanpa adanya pentunjuk dia selalu berhasil memperoleh bukti dan menangkap para tersangka.481Please respect copyright.PENANA1FDmERRRiA
481Please respect copyright.PENANAEGQqONh3xM
481Please respect copyright.PENANAqQyT51LkVi
Kekurangan Osaka hanya satu, dia tidak memiliki simpati terhadap para korban apalagi terhadap pelaku. Hal yang penting untuknya hanyalah pekerjaannya selesai seperti seharusnya dan sesuai dengan prosedur yang berlaku.481Please respect copyright.PENANArXWDlC44ZC
481Please respect copyright.PENANAAo6yuRy3np
481Please respect copyright.PENANAd2Yf9HCnWs
Sedangkan yang dilakukan Draco hanyalah mengikuti Osaka setiap saat, Walaupun seperti itu dia tetap selalu menyelesaikan setiap tugas yang diberikan kepadanya dengan sigap. Disisi lain ada Percy yang menjadi Polisi supaya dia dapat melakukan hobinya, yakni meretas dengan cara yang dilegalkan.481Please respect copyright.PENANAEKnh78vy0S
481Please respect copyright.PENANAS3x9CrSmPl
481Please respect copyright.PENANAc4SoC7Okvz
Ada satu lagi anggota termuda yang akan segera bergabung dengan Divisi Tindak Kriminal, Osaka sempat menentang ide ini karena dirinya sudah merasa nyaman dengan anggota saat ini. Tetapi anggota baru ini dikabarkan sempat mempelajari ilmu psikologi yang tentu saja dapat membawa keuntungan lebih untuk membantu menyelesaikan kasus dimasa yang akan datang, anggota lainnya juga tampak tidak ada masalah jadi Osaka pun mengalah saja.481Please respect copyright.PENANAUJcKOmZuUh
481Please respect copyright.PENANAmrPQyJeUWl
481Please respect copyright.PENANAxs3AJB5XhC
* * *481Please respect copyright.PENANAn2Nd0GjCaC
481Please respect copyright.PENANApTDtz8t3eK
481Please respect copyright.PENANAqG4vv1dyyx
“Bawa bekal, dek?” tanya pria beralis tebal kepada Arnon yang kini meletakkan beberapa wadah berisi makanan keatas meja, Draco begitu lah rekan satu divisi biasa menyapanya.481Please respect copyright.PENANAdKUWpYVmKo
481Please respect copyright.PENANAYySob60JPN
481Please respect copyright.PENANAYcWE7kYSpO
Berdiri disebelah Draco, ada Percy yang sibuk mengagumi makanan didepannya dan dilanda rasa bingung harus mulai mencicipi yang mana terlebih dahulu.481Please respect copyright.PENANALF8OclUcll
481Please respect copyright.PENANA07tuZm3iJe
481Please respect copyright.PENANALpynb9iiUp
“Iya kak, hadiah buat kerja keras kalian. Sekaligus sogokan biar aku bisa bawa pulang Osaka, udah beberapa hari kalian tugas pasti gak sempat istirahat kan” jawab Arnon sambil tersenyum.481Please respect copyright.PENANAULd70dJktu
481Please respect copyright.PENANAn2MGUxCKdv
481Please respect copyright.PENANAzSkcDFFH4z
Belum sempat mendapatkan jawaban dari Draco, aroma familiar sudah lebih dulu menyapa indranya dan deru napas hangat menyapa lembut lehernya.481Please respect copyright.PENANAGRXCeDIbpd
481Please respect copyright.PENANA5wGLIfGYVI
481Please respect copyright.PENANAqedCtI8O2z
“Sayang ngapain jemput kesini? Terus bawa bekal juga, pasti capek harus bangun pagi.” gumam Osaka sambil memberikan beberapa kecupan dileher Arnon dan memeluk Arnon erat dari belakang.481Please respect copyright.PENANAwQtIQ646UX
481Please respect copyright.PENANAy783S0sGk4
481Please respect copyright.PENANAMgulo8aqiJ
“Aku kangen, pengen cepat-cepat ketemu sayangnya aku.” Jawab Arnon sambil mengusap lengan kekar Osaka yang mendekap sayang pinggangnya.481Please respect copyright.PENANAlAv3TluJM2
481Please respect copyright.PENANA8T5Ab6XPuu
481Please respect copyright.PENANAbOgvs95v9U
“Kalian gak usah mengumbar kemesraan, kasian yang belum punya pasangan” tegas Brian yang tentu dengan maksud bergurau.481Please respect copyright.PENANA4o9MOuFuVu
481Please respect copyright.PENANAF7Q5GPuTta
481Please respect copyright.PENANAg4EY41KT4f
Arnon pun segera melepaskan dekapan Osaka dan beralih mengaitkan jemari mereka, “ya udah kalo gitu kita pulang aja ya, biar bisa lanjut dirumah” ucap Arnon sembari memberikan seringai menggoda.481Please respect copyright.PENANAJqmPvl9WBK
481Please respect copyright.PENANAPv2E7pQxY0
481Please respect copyright.PENANAaydBCmzMUt
“Sayang gak ada yang perlu dikerjain lagi kan?” tanya Arnon mengganti seringainya dengan senyuman manis.481Please respect copyright.PENANARhcw1wQ1IN
481Please respect copyright.PENANAQTgsEdYyxb
481Please respect copyright.PENANARyri3VhL7W
“Iya, ayo pulang. Mau cuddle” jawab Osaka sambil mengecup punggung tangan Arnon.481Please respect copyright.PENANA2sAlzBQg28
481Please respect copyright.PENANA5OfNHOREGA
481Please respect copyright.PENANA96ayYZUuRF
Sebelum pergi Osaka berpesan kepada anggotanya untuk membuat laporan agar bisa segera diserahkan dan menyuruh mereka untuk beristirahat karena telah bekerja keras beberapa hari belakangan, sambil selalu siaga tentu saja.481Please respect copyright.PENANAQE5JUQdkG8
481Please respect copyright.PENANActcyCG51P6
481Please respect copyright.PENANAMJXiTnGTdL
[06.33] “Sayang, boleh makan ditaman. Biar berasa piknik, aku juga udah bawa perlengkapan dari rumah.”481Please respect copyright.PENANAG5bVVxnlT4
481Please respect copyright.PENANAuXmFL8FkmI
481Please respect copyright.PENANAzoJEd4wxUj
Osaka berdeham lembut dan menganggukkan kepalanya sebagai jawaban atas pertanyaan Arnon, Osaka kini memperlambat laju mobil dan mulai memarkirkan mobilnya disudut taman kota.481Please respect copyright.PENANAw8PXrAG8lg
481Please respect copyright.PENANAYsXnWqQkeK
481Please respect copyright.PENANAHBR5njLVxC
[07.49] Sudah satu jam telah berlalu, sejak santapan pagi dan sedikit bincang-bincang di antara keduanya. Kini Osaka telah berbaring dan mengistirahatkan kepalanya dipaha Arnon yang sedang duduk bersandar dipohon yang sepertinya sudah ada ditaman ini sebelum keduanya terlahir kedunia.481Please respect copyright.PENANAXMuqvnEYZ6
481Please respect copyright.PENANA6Pv7Q3a0mS
481Please respect copyright.PENANAFq4AVNp0sl
Arnon hanya terus menatap Osaka yang tengah terlelap sambil mengusap lembut surai Osaka yang hampir menutupi matanya, karena belum ada waktu untuk memangkasnya.481Please respect copyright.PENANAkeofpIWnwf
481Please respect copyright.PENANAeOScFruWK8
481Please respect copyright.PENANACzqXIv3jRA
[10.16] Dering ponsel membangunkan Osaka yang tengah terlelap, dia pun bangkit dari posisi berbaring sambil memencet tombol terima panggilan dan mendudukkan diri disamping Arnon yang kini tengah memusatkan perhatian pada dirinya.481Please respect copyright.PENANAE41X4gdgOI
481Please respect copyright.PENANAIAZ1YcG4kB
481Please respect copyright.PENANAhznunI9t3k
Setelah panggilan telepon ditutup, Osaka berucap bahwa dia harus segera kembali ke markas dikarenakan ada keadaan darurat.481Please respect copyright.PENANAzosLMrbchs
481Please respect copyright.PENANAl2LbmblOa0
481Please respect copyright.PENANAzELEBetnLA
“Kalo gitu aku mau ketemu kak Jamie, boleh? Seharusnya emang hari ini kita janjian, tapi aku batalin karena kamu kebetulan juga ada waktu hari ini.”481Please respect copyright.PENANAPUImNDtJgB
481Please respect copyright.PENANAOjT4vWrYnt
481Please respect copyright.PENANAok4wP9WilU
Osaka mengerutkan dahinya, tanda kurang setuju akan usulan Arnon untuk bertemu dengan Jamie.481Please respect copyright.PENANAhX5RIFjehm
481Please respect copyright.PENANAP5dRzpZPtU
481Please respect copyright.PENANAotMfZkGm8O
* * *481Please respect copyright.PENANAfU0THbcGsJ
481Please respect copyright.PENANAFUqkzoJqgV
481Please respect copyright.PENANA44VeTkBQwP
Mereka memang berada di jurusan yang sama yaitu kedokteran, ditambah lagi Jamie adalah seorang dokter yang andal sekaligus kakak laki-laki Osaka.481Please respect copyright.PENANAYEXHoobqSX
481Please respect copyright.PENANAXzPgroYp9F
481Please respect copyright.PENANA680YPtbSNn
Namun justru karena inilah Osaka selalu khawatir kalau Arnon terlalu dekat dengan kakaknya itu, Osaka tidak menyukai kakaknya.481Please respect copyright.PENANAvXznUo30J9
481Please respect copyright.PENANAyiDqXPywaz
481Please respect copyright.PENANAxZtrplyRDB
Karena mereka terlahir dari dua ibu yang berbeda dan ada beberapa hal tentang Jamie yang hanya diketahui oleh Osaka, ini pula lah yang membuatnya semakin resah tiap kali Arnon berada di dekat Jamie.481Please respect copyright.PENANAWd0ODNaesO
481Please respect copyright.PENANAdfu8FtFsnN
481Please respect copyright.PENANAMvYF1hnVRx
Tetapi apa boleh buat, karena Arnon memang kadang memerlukan bantuan di bidang kedokteran Osaka terpaksa menoleransi kedekatan antara keduanya.481Please respect copyright.PENANA4xkfaFwk5s
481Please respect copyright.PENANAMyHEx05qkj
481Please respect copyright.PENANA7jSJBdDtww
* * *481Please respect copyright.PENANA98OHQWnCRi
481Please respect copyright.PENANA9dj6OmpRx0
481Please respect copyright.PENANAqt0OgdiEJ6
Saat ini pun dia tidak dapat menolak sosok manis didepannya ini, dan hanya mampu mengangguk tanda memberikan persetujuannya.481Please respect copyright.PENANAcdCctCvoHm
481Please respect copyright.PENANA3ib2rSHnsE
481Please respect copyright.PENANAwC8r6PtfPj
“Sayang kenapa bisa setenang itu tiap kali ngasih tau aku ada keadaan darurat?” Tanya Arnon dengan tiba-tiba.481Please respect copyright.PENANAy18ERj48We
481Please respect copyright.PENANAnoPbfOB1w4
481Please respect copyright.PENANAWSTgyBsy8m
“Aku bisa dengar loh dari sini. Katanya anak baru yang harusnya bertugas hari ini habis diserang sama tahanan yang sekarang ini melarikan diri, sayang panik dikit gitu biar keliatan ada gemesnya” tambah Arnon yang saat ini menatap Osaka dengan raut wajah yang menunjukkan kekhawatiran.481Please respect copyright.PENANAGib9nPsPCL
481Please respect copyright.PENANAMRXmTnKduJ
481Please respect copyright.PENANADZqbeUAg52
Osaka pun menangkup kedua pipi Arnon, sambil mengelus lembut lesung pipinya sebelum memberikan kecupan singkat dibibir ranum sang empunya.481Please respect copyright.PENANAsAKYGJAoeA
481Please respect copyright.PENANAw0cAGpacwq
481Please respect copyright.PENANAUDttg0L11C
Osaka memberi sedikit jarak untuk menatap lekat raut wajah yang diperlihatkan oleh sang pujaan hati. “Karena kamu bakalan ngasih aku ekspresi kaya gini, aku maunya liat senyuman kamu sebelum aku pergi.”481Please respect copyright.PENANANXmwmUGl70
481Please respect copyright.PENANADhjJ1ZmnXj
481Please respect copyright.PENANA5lWDPTozSp
Arnon pun menarik Osaka untuk memberikan dekapan lembut, yang tentu saja disambut dengan senang hati. “kalau kamu berbagi kesulitan kamu, aku kan jadi tau masalah apa yang lagi kamu hadapin. Mungkin emang gak bisa kasih solusi, tapi aku bisa jadi penguatnya kamu walaupun hanya dengan ngasih peluk sama kasih kamu senyuman yang berkali-kali lipat.”481Please respect copyright.PENANAm2B5ugqADM
481Please respect copyright.PENANAe1juQBcufe
481Please respect copyright.PENANAQm8Hh6NVHw
“Jadi Sayangnya aku tetap semangat ya, semuanya bakalan baik-baik aja.” Ungkap Arnon sambil mengeratkan pelukan antar keduanya, dan menepuk lembut pundak Osaka.481Please respect copyright.PENANA2HN9pwR2VW
481Please respect copyright.PENANA6POdpV9Zwf
481Please respect copyright.PENANAEgUjF961Sj
“Aku tau kamu perlu terlihat tegar karena kamu ketua tim, tapi anggota tim kamu juga bisa diandalkan mereka bukan orang yang lemah. Mereka juga pasti lagi ngerasain hal yang sama kaya yang kamu rasain saat ini, jadi gak ada salahnya berbagi beban kamu sama mereka dan saling nguatin satu sama lain.”481Please respect copyright.PENANAAY3E7PFssx
481Please respect copyright.PENANAu0vVBLNSuO
481Please respect copyright.PENANAwv7Jz0L0cP
Osaka menganggukkan kepalanya yang kini berada diceruk leher Arnon, dan menghirup aroma candu yang selalu berhasil memberi sensasi menenangkan. “Makasih semangatnya, maaf karena harus pergi lagi padahal beberapa hari terakhir aku selalu sibuk dan gak sempat ngasih kamu perhatian. Sekalinya ada waktu ketemuan, kamunya malah aku tinggal tidur.” Ucap Osaka dengan nada yang terdengar sedih, bercampur dengan rasa kecewa.481Please respect copyright.PENANAE9cKzVdy4y
481Please respect copyright.PENANA7aorTadVeG
481Please respect copyright.PENANAA2kMrY8bNf
Arnon mendorong tubuh Osaka pelan untuk memberi jarak dan memindahkan tangannya untuk menangkup kedua pipi Osaka gemas “Jangan minta maaf, karena bagi aku tiap waktu yang aku lewati sama kamu gak pernah sia-sia. Aku selalu nyaman sama kehadiran kamu disisi aku, setiap momen kebahagiaan dihidup aku itu semua berkat kehadiran kamu.”481Please respect copyright.PENANADDh5lmkaLJ
481Please respect copyright.PENANAYvBD6jdMW9
481Please respect copyright.PENANAeT1JljRQ3n
Kini Arnon yang memberikan kecupan singkat pada bibir Osaka, sebelum akhirnya mendorong pelan bahu Osaka isyarat untuk mempersilahkannya kembali untuk mengabdikan diri pada negara.481Please respect copyright.PENANAWAoCpRnhUB
481Please respect copyright.PENANAt0c6zScbn6
481Please respect copyright.PENANA8Qb01ZtX4g
“Udah pergi sana, kalo kaya gini kapan kamu sampainya. Keadaannya darurat banget loh ini, aku bisa beresin ini semua kok siniin kunci mobilnya.”481Please respect copyright.PENANArsSBbTJDiW
481Please respect copyright.PENANApt1Dx2g441
481Please respect copyright.PENANAFT6SL1t3Bi
Osaka pun kembali memeluk Arnon singkat juga memberikan beberapa kecupan diwajah kesayangannya, mereka berdua bangkit untuk berdiri dari duduknya dan Osaka pun beranjak pergi dengan berjalan mundur agar dapat terus menatap mata indah pujaan hatinya sambil melepaskan pelan tautan tangannya pada Arnon.481Please respect copyright.PENANAr2YJXWoj1j
481Please respect copyright.PENANAmLMz7EmMLv
481Please respect copyright.PENANA4kwnn0TRQa
“Sampai ketemu nanti malam sayangnya aku.” Ucap Osaka sambil terus melambaikan tangannya.481Please respect copyright.PENANA5cewJ1Hfwj